Pencabutan Nomor Urut Calon Kepala Desa Patidi,Ini Urutannya

Populer

MAMUJU,MATALENSA.ID–Panitia Pemilihan Kepala Desa Patdi, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar pencabutan nomor urut calon kelapa desa,Minggu (03/Desember/2017).

Pencabutan nonor urut bakal calon tersebut di hadiri langsung oleh Camat Simboro Muh Thalib,Kapospol Simboro,Babinsa,Para Tokoh Adat,Tokoh Pemuda dan Tokoh Agama,dan Ketua Pnitia Pilkades Hasanuddin,S.Pd,dan ketiga bakal calon yang akan melakukan pemcabutan nomor urut.

Ada tiga calon kepala desa di Patidi yang hadir, yakni H.Muh.Akas,merupaka nomor urut satu (1),Rusli.A,Md,Kep.S,yang menepati nomor urut dua (2) dan nomor urut tiga (3) Ditempati oleh Anri.

Foto H.Muh.Akas,nomor urut satu (1),Rusli.A,Md,Kep.S,yang menepati nomor urut dua (2) dan nomor urut tiga (3) Ditempati oleh Anri. (Fhoto Sudyr)

Setelah mereka melakukan pencabutan nomor urut, mereka juga memaparkan visi dan misi nya untuk bagaiman program kerja nati jika terpilih sebagai kepala desa patidi,dan meraka juga berjanji dan berkomitmen untuk menjaga stabilitas pemilihan desa hingga selesai.

Pilkades di Patidi dan sejumlah desa lain di Mamuju dijadwalkan digelar pilkades serentak pada tanggal 18 Desember 2017

Semetara itu Ketua Panitia Pemilhan Desa Hasanuddin, mengajak warga untuk memilih calon desa yang mereka anggap sebagai calon desa berkualitas dan jangan melakukan pengesekan antara calon satu dengan yang lain,dan mari kita ciptakan kedamaian dalam pelaksanaan pilkades ini .

Menurutnya bahwa suksesnya piklades ini bukan hanya panitia saja,namun seluruh masyarakat desa patidi yang akan dicerita nantinya,jika pilkades ini berjalan dengan aman dan tertib. Ungkap Hasanuddin

“Maju atau mundurnya desa bergantung dari kepala desa yang terpilih ,”katanya.(Sdr)

Laporan Sudyrman.Hamid

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terbaru